Profil SMPN 12 Tasikmalaya





Profil SMPN 12 Tasikmalaya yang saat ini adalah tempat saya menuntut ilmu, bersosialisasi dengan teman-teman kelasku, SMPN 12 Tasikmalaya terletak di kecamatan Kawalu, letaknya juga yang sangat strategis karena berada di Jl Perintis Kemerdekaan yang terjangkau oleh Angkutan Umum 03 .


Logo SMPN 12 Tasikmalaya

SMPN 12 Tasikmalaya yang telah menyandang title sebagai Sekolah Standar Nasional (SSN) dan juga telah mendapat pembinaan menuju Sekolah Standar Nasional (SSN), mulai tahun pelajaran 2008 yang lalu.

Dan Salah satu diantara program Sekolah Standar Nasional (SSN) itu ialah dengan menyusun Draf untuk mengembangkan potensi-potensi yang dimiliki SMPN 12 Tasikmalaya , yaitu :


-Pengembangan SDM,-Pengembangan KTSP,-Pengembangan sarana prasarana-Pengembanganmedia pembelajaran,-Pengembangan sumberdana dan pendanaan,-Pengembangan kegiatankesiswaan,
-Pengembangan pendidikan teknologi dasar, dan lain-lain.



Profil SMPN 12 Tasikmalaya
  • Nama : SMPN 12 Tasikmalaya NPSN : 20224559
  • Tipe : Negeri
  • Alamat :Jl. Perintis Kemerdekaan No. 285 Propinsi Jawa Barat, Kota Tasikmalaya
  • Telp : (0265) 335048
  • Jenjang : Sekolah Menengah Pertama (SMP)

Demikianlah kiranya, uraian singkat Ratih tentang Profil SMPN 12 Tasikmalaya , semoga dengan artikel ini dapat membantu rekan-rekan semua, dan adik-adik yang akan melanjutkan ke jenjang Sekolah Menengah Pertama khususnya yang ingin masuk ke SMPN 12 Tasikmalaya . Terima Kasih